Libur kerja bukan berarti libur
berkontribusi. Pagi buta di hari Sabtu relawan paslon nomor 3 Sudrajat-Syaikhu
mengasyikkan suasana weekend dengan melakukan kampanye edukatif kepada warga
Bandung di mulai dari Ujung Berung sampai Gedung Sate.
Relawan-relawan Asyik saat memeriahkan acara Asyik Sedunia
Dimulai dengan senam Asyik dengan
gerakan khas tiga jari nya. Bukan hanya para relawan saja tetapi warga Bandung
yang sedang olahraga di Gasibu pun terajak untuk senam bersama.
Relawan-relawan Asyik saat memeriahkan acara Asyik Sedunia
Setelah senam asyik dilanjut dengan pembacaandoa dan ajakan untuk memilih
Sudrajat-Syaikhu paslon nomor 3 di tanggal 27 Juni untuk Jawa Barat oleh ustadz
Rahmat Baequni yang merupakan perwakilan dukungan dari komunitas Pemuda Hijrah.
Relawan-relawan Asyik saat memeriahkan acara Asyik Sedunia
Relawan yang terdiri dari partai koalisi yaitu
PKS, Gerindra, PBB, PAN, Jawara Sunda menyebarkan diri di berbagai titik kota
Bandung dan memulai aksi freezemob.
0 Komentar